dewitani.com – Ciri-ciri capung – Capung atau dragonfly, merupakan hewan yang sudah hidup sejak 300 juta tahun yang lalu. Hewan ini termasuk kedalam penerbang handal, yang ditunjang dengan struktur sayap yang unik, hal inilah menjadikan hewan ini memiliki kemampuan untuk terbang jauh.
Biasanya Capung dapat dijumpai di daerah yang dekat dengan sumber air, seperti sungai, danau, kolam, atau pinggir pantai. Salah satu tanda jika kondisi air disuatu daerah dalam kondisi baik ialah adanya capung.
Capung banyak tersebar di berbagai daerah di Indonesia, hal ini membuat capung memiliki penamaan yang berbeda-beda sesuai tempatnya. seperti di daerah jawa disebut dengan kinjeng, papatong di sunda. dan lain sebagiannya. ari segi warnanya capung memiliki warna dan corak yang berbeda-beda sesuai jenisnya.
Itulah ulasan singkat mengenai binatang capung, kembali ketopik utama. Sekarang kita akan membahas tentang Apa saja ciri-ciri capung dan apa fungsi ciri-ciri tersebut. Silakan kita baca dibawah.
Baca Juga : Arti Capung Masuk Rumah Menurut Islam
Ciri-Ciri Capung Beserta Dengan Beberapa Fungsinya
- Capung memiliki dua yang besar yang hampir berbentuk bulatan sempurna. Mata ini dilengkapi dengan mata majemuk, yang mengandung kurang lebih 30 ribu lensa individu. dengan mata ini capung dapat melihat 360 derajat.
- Capung memiliki 2 pasang sayap yang selalu dalam posisi tegak menyatu di atas punggungnya ketika sedang hinggap di dahan atau ranting. Capung memiliki corak sayap yang indah sesuai jenisnya.
- Capung memiliki ukuran kepala yang besar dan terlihat mengkilap.
- Memiliki ekor yang berukuran panjang dan berbentuk seperti jarum.
- Capung memiliki 3 pasang kaki yang digunakan untuk berjalan dan berfungsi menjaga keseimbangan ketika sedang bertengger di ranting atau dahan.
- Capung berkembang biak dengan cara bertelur.
- Capung dapat hidup lumayan lama yakni dapat hidup kurang lebih selama 4 bulan.
Beberapa Fakta Unik tentang Capung
- Capung termasuk hewan purba yang masih bertahan hingga saat ini.
- Fosil capung terbesar yang pernah ditemui manusia ialah berukuran lebih dari 3 meter.
- Capung memiliki mata yang dapat melihat 360 derajat, mata ini juga mengandung sekitar 30.000 lensa individu.
- Mata capung juga dapat membedakan cahaya warna, ultraviolet dan terpolarisasi.
- Capung termasung kedalam serangga Ordonata yang memiliki lebih dari 500 spesies.
- Capung dapat hidup kurang lebih 4 bulan.
- Ninfa capung terjadi selama kurang lebih 3 tahun
- Capung termasuk kedalam serangga predator
- Dalam sehari capung yang sudah dewasa dapat memakan sekitar 50 nyamuk.
- Capung dapat terbang dengan kecepatan 30 Km perjam. Di jenisnya, capung merupakan serangga tercepat. Capung dapat mengepakkan sayapnya sekitar 30 kali per detiknya.
- Capung dapat terbang sejauh 137 km dalam satu hari.
- Capung dapat terbang maju, mundur, keatas, dan kebawah. seperti helikopter.
- Biasanya capung hidup di daerah yang dekat dengan air yang bersih, seperti sungai, danau, kolam, dan lain sebagainnya.
- Selama hidupnya capung dewasa mengonsumsi yamuk, Rayap, Semut, Lalat dan lain sebagainya.
Demikian ulasan singkat mengenai ciri-ciri capung, semoga ulasan ini dapat bermanfaat bagi kita semua.
Rekomendasi:
- Inilah 10 Jenis Ayam Buras Asli Indonesia dewitani.com - Jenis Ayam Buras Asli Indonesia - Ayam Buras merupakan singkatan dari Ayam bukan ras, buras digunakan untuk menyebut semua jenis ayam yang bukan termasuk ayam ras. Di Indonesia…
- Ciri-Ciri Hewan yang Bertelur atau Ovipar Beserta… dewitani.com - Ciri-Ciri Hewan yang Bertelur - Hewan adalah salah satu makhluk yang memiliki naluri reproduksi. Tentu saja, setiap hewan berkembang biak secara berbeda. Ada hewan yang berkembang biak dengan…
- Cara Jitu Membuat Pupuk Hantu Untuk Anggrek dewitani.com - Cara Membuat pupuk Hantu Anggrek - Anggrek Merupakan salah satu tanaman hias yang memiliki banyak penggemar. Keindahan bunganya sudah tersohor hingga seluruh penjuru dunia. Salah satu penyebab anggrek…
- Panduan Praktis Cara Memilih Bibit Domba Yang Bagus dewitani.com - Cara Memilih Bibit Domba - Jika Anda memelihara ternak dengan bibit yang berkualitas baik, maka akan menghasilkan keturunan yang baik pula. Untuk memperoleh keturunan domba yang baik, Anda…
- Inilah Arti Capung Masuk Rumah Menurut Islam dewitani.com - Arti capung masuk rumah - Capung atau Dragonfly termasuk hewan purba yang sudah mengalami beberapa kali evulusi hingga pada bentuk yang sekarang ini. Diperkirakan capung sudah hidup sejak…
- Panduan Lengkap Cara Berternak Ayam Kampung dewitani.com - Cara Berternak Ayam Kampung - Sejak dari zaman dahalu ayam kampung sudah dibudidayakan oleh masyarakat Indonesia terutama yang bertempat tinggal di pedesaan atau daerah-daerah yang terletak di pinggiran…
- Panduan Praktis Cara Menanam Petsai (Kubis Cina) dewitani.com - Cara Menanam Petsai (Kubis Cina) - Petsai atau kubis cina merupakan tanaman sayuran daun dari keluarga Cruciferae. Tanaman ini diduga berasal dari Cina dan Asia Timur. Konon di…
- Ciri-ciri morfologi ikan lele jantan dan betina dewitani.com - Ciri-ciri Ikan Lele Jantan dan Betina - Ada beberapa variasi warna tubuh ikan lele lokal di Indonesia, yakni hitam agak kelabu (gelap), merah, bulai (putih), serta belang-belang hitam-putih…
- Harga Lobster Air Tawar Hari Ini dewitani.com - Harga Lobster Air Tawar - Di tingkat konsume akhir, seperti pedagang eceran, rumah tangga, dan restoran. Lobster untuk konsumsi dihargai Rp.150.000 Hingga Rp.225.000 Per kilogramnya. Sedangkan di tingkat…
- Cara Mancing Ikan Nila Yang Susah Makan dewitani.com - Cara Mancing Ikan Nila - Salah satu keistimewaan ikan nila di bandingkan dengan ikan jenis lainnya ialah kebiasaan yang memakan segalanya atau ominivora. Dikalangan pemancing ikan nila termasuk…
- Jenis Domba di Indonesia yang Banyak Kita Temui dewitani.com - Jenis Domba di Indonesia - Usaha ternak domba memang mempunyai prospek yang menjanjikan di indonesia. Kebutuhan masyarakat secara general, hingga qurban saat hari raya Idul Adha dan Aqiqah…
- Klasifikasi Dan Ciri-Ciri Cacing Tanah dewitani.com - Klasifikasi Cacing Tanah Cacing tanah adalah hewan dari Filum Annelida, Kelas Oligochaeta. Berikut adalah nama ilmiah dan klasifikasi cacing tanah. Kingdom: Animalia Filum: Annelida Kelas: Clitellata Sub-Kelas: Oligochaeta…
- 5 Manfaat Pupuk Kompos Bagi Tanaman dewitani.com - Manfaat Pupuk Kompos Bagi Tanaman - Pupuk Kompos merupakan pupuk yang berasal dari bahan-bahan yang organik, atau berasal dari tanaman yang sudah mengalami proses pelapukan, karena terdapat berbagai…
- 10 Arti Mimpi Digigit Ular Menurut Primbon jawa. Serem! dewitani.com - Mimpi Digigit Ular - Bertemu ular di kehidupan nyata pasti menakutkan. Apalagi ular adalah hewan yang ditakuti banyak orang. Tubuhnya yang bengkok, lidahnya yang menonjol, dan matanya yang…
- Inilah Tips Mudah Cara Menanam dan Merawat Bunga Tapak Dara dewitani.com - Tips Menanam Bunga Tapak dara - Termasuk ke dalam salah satu tanaman hias yang banyak ditaman di pekarangan rumah. Selain itu Tanaman ini bukanlah tanaman asli dari Indonesia,…
- Inilah Cara Menanam Kangkung 30 Hari Panen dewitani.com - Cara Menanam Kangkung - Tentunya kita sudah tidak asing lagi dengan sayuran kangkung. Seringkali kali Isteri atau ibu kita mengolah masakan dari bahan baku kangkung seperti, tumis kangkung, pelecing…
- Inilah 7 Cara ternak Entok Biar Cepat Gemuk dewitani.com - Cara ternak Entok - Entok merupakan salah satu hewan yang banyak diternakan, khususnya di daerah pedesaan dan umumnya banyak digunakan sebagai pengeram telur itik atau telur ayam. Untuk…
- Ciri Cangkul Yang Bagus dewitani.com - Ciri Cangkul Yang Bagus - Cangkul atau Pacul Merupakan satu jenis alat pertanian tradisional yang digunakan dalam proses pengolahan tanah pada lahan pertanian. Cangkul digunakan untuk menggali ataupun…
- Panduan Praktis Cara Menanam Dan Budidaya Tanaman… dewitani.com - Budidaya Tanaman Mahkota Dewa - Tanaman Mahkota dewa (Phaleria marcocarpa) merupakan salah satu tanaman obat asli Indonesia yang berasal dari Papua. Tanaman ini banyak dikenal karena manfaatnya yang…
- 13 Ciri-Ciri Ayam Bangkok Pukul Mematikan dewitani.com - Ciri-Ciri Ayam Bangkok Pukul Mematikan - Ayam bangkok berkualitas ideal adalah yang memenuhi persyaratan sebagai petarung yang tangguh dan mental yang kuat, yang mana ciri-cirinya lebih spesifik lagi…
- Perbedaan Betet Jawa dan Sumatera dewitani.com - Perbedaan Betet Jawa dan Sumatera - Burung betet membuat barisan untuk tetap bertahan hidup di habitat aslinya. Ini dikerjakan untuk menghindar predator. Style hidupnya condong duduk dari cabang…
- Fakta Menarik Sugar Glider yang Jarang Diketahiu! dewitani.com - Fakta Menarik Sugar Glider - Bagi kebanyakan orang, memelihara kucing, anjing, kelinci, ikan, atau burung adalah hal yang biasa. Apakah anda ingin mencoba sesuatu yang lain? silahkan bisa…
- 10 Cara Menanam Dan Merawat Sawo Dalam Pot dewitani.com - Cara Menanam Sawo - Sawo merupakan tanaman bergetah dari jenis Achras Zapota, suku Sapotaceae. Pohon tanaman ini dapat tumbuh besar dan menjulang tinggi hingga mencapai ketinggian 15 hingga…
- Inilah Arti Mimpi Ngarit Rumput Menurut Primbon Jawa dewitani.com - Arti Mimpi Ngarit Rumput - Mimpi merupakan sebuah peristiwa alam bawah sadar yang biasa di alami ketika sedang tertidur. Kita akan melihat gambaran dalam mimpi seperti nyata namun…
- Inilah Urutan Daur Hidup Capung Yang Menguntungkan… dewitani.com - Urutan Daur Hidup Capung - Capung atau yang dalam bahasa inggris disebut dengan dragonfly, merupakan hewan yang sudah hidup sejak 300 juta tahun yang lalu. Hewan ini merupakan…
- 6 Cara Merawat Anggrek Vanda Yang Hampir Mati dewitani.com - Cara Merawat Anggrek Vanda - Dikalangan pencinta tanaman hias, Anggrek vanda merupakan salah satu jenis anggrek yang sangat pupuler dan banyak banyak peminatnya. Keindahan dan kecantikan anggrek Vanda…
- Inilah Cara Budidaya Ikan Nila Agar Cepat Besar dewitani.com - Cara Budidaya Ikan Nila - Pembudidayaan Ikan nila masih menjadi salah satu primadona di kalangan masyarakat Indonesia. Selain karena cukup mudah untuk dibudidayakan. Budidaya ikan nila ternyata memiliki…
- Cara Menanam Labu Siam Agar Cepat Berbuah dewitani.com - Cara Menanam Labu Siam - Labu siam (Sechium edule Sw) Atau lebih dikenal dengan Waluh Jiang. Merupakan tanaman yang mampu hidup hingga 2 tahun. Labu siam memiliki rasa…
- Ciri-ciri ikan Koi Yang Bagus dan Berkualitas dewitani.com - Ciri-ciri ikan Koi Yang Bagus dan Berkualitas - Ikan koi memiliki warna yang beranekaragam seperti, putih, merah, kuning, hitam, coklat, hitam putih dan lain sebagainnya. Ikan koi memiliki…
- 3 Jenis Entok Pedaging Yang Ada Di Indonesia dewitani.com - 3 Jenis entok pedaging yang banyak di ternakan di Indonesia ada 3 jenis yakni itik manila, itik branti, itik peking, berikut ini karakteristik dan ciri-ciri dari ke tiga…